Perbincangan Rasa; Kopi dan Puisi

Perbincangan Rasa; Kopi dan Puisi Hei Sudah berapa gelas yang kau pesan Sudah berapa perasaan yang terbengkalai karena kauacuhkan ...

Retoris

Retoris Sudah lebih dari dua tahun yang lalu sejak aku sedang kegandrungan untuk menulis yang intinya tentangmu. Pokoknya isinya ta...

Puisi - Do'aku

Do'aku Tuhan, malam ini aku ingin mengusul pinta bagi seseorang yang namanya tak pernah kusebut dalam doa sebelumnya. Yang per...

Mengisahkan Kesedihan

Mengisahkan Kesedihan Aku hidup dari belaian kesedihan masa lampau. Tumbuh dan dibesarkan seorang diri oleh luka dan kecewa. Ibuku p...

Ibu Langit

Ibu Langit 23/11/2007 12 tahun lalu ibu pergi ke langit. Mungkin ibu lupa: 1. jalan menuju rumah 2. membawa cukup uang 3. cara ...

Diikat Malam

Diikat Malam Diri terperangkap masalah duniawi Takbisa memahami diri Terbelit di antara surgawi bumi Dan hawa - hawa yang menyesati...

Sepatu tak berkaus kaki

Sepatu tak berkaus kaki Tegap jalannya seraya menyergap Dari jari hingga telapak ikut menyelinap Dibuat memanas luka begitu meresap ...

Arunika

Arunika Derit langkah kaki itu Membuatku sedikit tertunduk Pada diri yang kukagumi sejak dulu Sejak aku masih berstatus semester sa...

[ber-kunjung]

[ber-kunjung] Beruntung kamu mendapatkannya Macam menang undian, seru temanku Sambil tertawa dan aku, hanya berkata iya Dengan dem...

Masa Depan Tak Berimbuhan

Masa Depan Tak Berimbuhan laju deru kaki berlari tertuju mimpi anak dibatasi argumen perihal nasi mau jadi apa nanti? ya! tua yang ...

O, Natali kini menjelma puisi

O, Natali kini menjelma puisi O, Natali bagai gemar ingin menari empat puluh delapan purnama diikat temali lika-liku luka dibuat de...

Bolehkah ?

Bolehkah ? : untuk Sofia Annisa Boleh saja orang - orang menafsirkan Cinta terbuat dari gemericik rindu Anak hujan kepada pelukan ...

"Senyawa Cinta"

"Senyawa Cinta" Cinta membentuk gelombang alpha. Dengan sentuhan rasa maka terwujud senyawa. Di dalamnya tersembunyi pend...

Kapal karam

Kapal karam Dulu sekali, kapal itu nan elok rupanya Berlayar dengan gagahnya Membawa sepasang yang menolak ingkar Akan janji manis...

Hampa

Keempat Tema : Hampa Aku berjalan di tengah lorong - lorong kosong dan gelap. Terdengar suara tawa dan tangis yang amat berisik me...